ANADONI OTIS
Nama Produk : Anadoni Otis
Ukuran : 33 x 27 x 7 cm
Material : Kain Otis, Kain Furing, Gail, Tali Sumbu, dan Ritsleting
Harga : Rp 35.000
Karena setiap perjalanan butuh wadah yang kuat untuk membawa cerita. Perpaduan desain sederhana dengan fungsi maksinal menjadikan Tas Anadoni Otis pilihan yang tepat bagi para customer. Praktis, ringan, dan fungsional siap menemani aktivitas sehari-hari.
Anadoni otis memiliki spesifikasi untuk kompartmen seperti muat tablet, buku, dompet, handphone, dan barang-barang kecil.
(Pembelian dengan 20 pcs, akan dikenakan harga grosir)

Diskusi